SD Swasta Riad Madani ,Terapkan Pembelajaran Kurikulum Merdeka
On November 15, 2024
Ade Suhendra Lubis SE,SPd
Kepala SD Swasta Riad Madani Percut Sei Tuan Deli serdang
Deli Serdang BM- Peringatan Hari Pahlawan adalah momentum untuk membangun rasa cinta kita, generasi muda, agar dapat membangkitkan semangat serta nilai nilai luhur para pahlawan yang telah berkorban memperjuangkan merebut kemerdekaan NKRI.
" Kita seagai orang dewasa harus paham dan sadar bahwasanya pahlawan itu bukan hanya di jaman penjajahan, namunb pahlawan itu ada di sepanjang masa. Pada masa penjajahan pahlawan itu memperjuangkan kemerdekaan.
Pahlawan saat ini untuk mempertahankan kedaulatan guna memajukan bangsa ini kedepan ,maka dari itu untuk anak anak kita mari kita jaga dan lindungi dan juga kita berikan pendidikkan karakter yang mumpuni agar dapat melahirkan generasi muda yang handal berwawasan kebangsaan."
Hal ini, di katakan kepala SD swasta Riad Madani
Ade Suhendra Lubis,SE,S.Pd.
Sekolah Dasar swasta Riad Madani yang beralamat jalan rel desa bandar khalifah percut sei tuan ,kabupaten deli serdang.
Sekolah Dasar Riad Madani, sekolah swasta yang sudah ter akreditasi A ini,tampak banyak di minati oleh para siswa dan siswi.Lebih dari enam ratus siswa siswi dasar di sekolah tersebut terlihat ,tertib dan dispilin dalam mengikuti proses belajar dan mengajar.
Ade Suhedra menambahkan.
Sekolah yang di pimpinnya, menerapkan pembelajaran kurikulum merdeka guna memotipasi anak khususnya membangun kecintaannya kepada para pahlawan.
Diantaranya ,mensosiallisasikan
"karakter pancasila dengan cara mememberikan pembelajaran nasionesme,menghafal lagu lagu wajib nasional,menghafal pancasila beserta maknanya dan undang undang dasar diterapkan di sekolah,jelas Ade Suhendra.
Di tambahkanya. Pihaknya juga,memberikan pelajaran tambahan kepada siswanya,sperti ,pramuka, p 5,paskibra,seni dan uks ,hal ini merupakan bagian dalam membentuk minat bakat siswa Riad Madani khususnya. ( RS )